Makin Banyak Perempuan Hang Out di Kedai Kopi Premium
Pantang Obrolkan Problem Asmara
Kamis, 21 Februari 2013 – 12:59 WIB

GAYENG: Beberapa perempuan mengobrol hangat di salah satu kedai kopi di mall di Surabaya. FOTO: FREDERIK TARIGAN / JAWA POS
Jika jalan-jalan ke pusat perbelanjaan, tengoklah kedai kopi premium. Bukan hanya pria yang duduk di sana. Belakangan, kian jamak sekumpulan perempuan ngopi sambil ngobrol seru. ""Ternyata, saya kenal dengan teman-teman Asri ini. Sama-sama teman nongkrong juga,"" terang Stephanie menjelaskan topik obrolannya waktu itu.
---
Baca Juga:
PUSAT perbelanjaan tidak sekadar tempat cuci mata. Umumnya, mal juga menjadi meeting point yang mudah dijangkau siapa pun. Termasuk, perempuan. Itu pula yang terlihat di Surabaya Town Square (Sutos) Minggu lalu (17/2). Di salah satu kedai kopi premium, ada empat perempuan yang berbincang hangat. Mereka adalah Vina Ajinata, Ade Asria Radiany, Stephanie, dan Pamela.
Baca Juga:
Jika jalan-jalan ke pusat perbelanjaan, tengoklah kedai kopi premium. Bukan hanya pria yang duduk di sana. Belakangan, kian jamak sekumpulan perempuan
BERITA TERKAIT
- Deep and Extreme Indonesia 2025 Digelar, Pencinta Olahraga Outdoor Wajib Hadir
- Tampil di Ajang Paris Fashion Show, Evelyn Witono Putri Gandeng Bejo Jahe Merah
- Nutriflakes Ajak Perempuan Aktif Bergerak dan Bebas GERD
- Bobby, Kucing Presiden Prabowo Jadi Juri di Petfest Indonesia 2025
- 3 Manfaat Kulit Jeruk, Bantu Jaga Kesehatan Jantung
- 3 Khasiat Pare, Ampuh Obati Penyakit Ini