Menlu Pastikan 13 WNI di Gemini Sehat
Kamis, 12 Mei 2011 – 18:05 WIB

Menlu Pastikan 13 WNI di Gemini Sehat
Kapal Gemini diperkirakan mulai dikuasai pembajak sejak Sabtu (30/4) malam. Saat dibajak, kapal tangki kimia berbendera Singapura tersebut membawa 25 ABK, 13 diantaranya adalah WNI. Saat kejadian berlangsung, kapal tangki itu berada sejauh 192 kilometer laut dari Dar es Salaam, Tanzania. Kapal tangki Gemini sedang dalam perjalanan dari Kuala Tanjung, Indonesia, menuju Mumbasa, Kenya.(afz/jpnn)
Baca Juga:
JAKARTA — Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa memastikan 13 orang Warga Negara Indonesia (WNI) dari 25 Anak Buah Kapal (ABK) MT Gemini yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Prabowo Bakal Menganugerahkan Bintang Kehormatan Kepada Bill Gates
- Balas Dendam, Pakistan Tembak Jatuh 5 Jet Tempur India
- Keluarga Diktator Filipina Ferdinand Marcos Dilaporkan Terkait Transaksi Emas 350 Ton
- Donald Trump Sebut Industri Film di AS Sekarat
- Trump Tegaskan Iran Tak Boleh Memiliki Nuklir untuk Alasan Apa pun, Pelucutan Total!
- 2 Kapal Wisata Terbalik di China, 3 Orang Tewas & 14 Hilang