Menteri Budi Karya Minta Jajaran Kemenhub Tindak Lanjuti Seluruh Rekomendasi BPK
Selasa, 20 Juni 2023 – 22:50 WIB

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kanan) saat menerima kedatangan tim BPK. Foto: Dokumentasi Humas Kemenhub
Dalam rapat tersebut, pimpinan RDP Komisi V DPR M Iqbal menyampaikan apresiasi kepada Kemenhub yang berhasil meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) pada Laporan Hasil Pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (LHP BPK) semester 1-2022. (mrk/jpnn)
Menteri Perhubungan Budi Karya menilai rekomendasi BPK sangat penting dan meminta seluruh jajaran Kemenhub menindaklanjutinya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- IAW Dorong BPK Audit Investigatif Penggabungan Mahram Haji di Jabar, Ini Masalahnya
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- KPK Dalami Peran Eks Menhub Budi Karya dalam Dugaan Korupsi Proyek DJKA
- Gandeng Kemenhub, ASDP Kurangi Emisi Karbon 10,2 Ton Lewat RVM
- Sejak H-10 Lebaran, 352.019 Pemudik Tinggalkan Jawa menuju Sumatera
- Bagaimana Tindak Lanjut KPK terkait Budi Karya di Kasus DJKA? Begini Kata Direktur Penyidikan