Perkuat Pasar dengan Nokia Life Tools

Perkuat Pasar dengan Nokia Life Tools
Perkuat Pasar dengan Nokia Life Tools
Oleh karena itu, untuk menyupport layanan ini, Nokia bekerjasama dengan Parents Guide Fakultas Kedokterna Universitas Gadjah Mada, dan Gamatechno. "Hal ini bukti keseriusan kami untuk memberdayakan masyarakat khususnya di area luar perkotaan," ujarnya.

Untuk mengakses NLT, pengguna ponsel Nokia bisa mendaftarkan diri melalui aplikasi NLT yang telah tertanam di ponsel. Setelah itu mengikuti petunjuk dan mendaftar, setiap harinya pengguna akan mendapatkan SMS yang berisi informasi yang diinginkan sesuai dengan paket berlangganan yang dipilih. Misalnya memilih layanan kesehatan, maka informasi yang dikirim melalui SMS setiap harinya hanya berisi tentang kesehatan.

Layanan ini menyediakan tips-tips kesehatan mulai dari informasi seputar kehamilan sesuai usia kehamilan, informasi seputar anak yang dapat dipersonalisasi sesuai usia, informasi seputar kesehatan dan olahraga bagi pria dan wanita, hingga informasi umum seputar kesehatan jantung, pernapasan, pencernaan dan diabetes. Informasi-informasi kesehatan tersebut didapatkan Nokia dari kerja sama dengan Parents Guide, Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada, dan Gamatechno.

Layanan berbayar yang dibanderol Rp 1.000 per hari ini hanya dapat dipakai oleh pelanggan penyedia jasa seluler Telkomsel, XL, Indosat, 3, dan Axis. Tipe ponselnya pun lebih spesifik seperti Nokia 1616, 1800, 2700, 5130, C1-01, C2-01, C3, X2, dan X2-01. dan yang terbaru adalah Nokia tipe C2-01 yang dibanderol Rp 849 ribu. (gal/ito/jpnn)

SURABAYA - Persaingan yang ketat antar vendor ponsel merek global, membuat Nokia terus memacu inovasinya di pasar negara berkembang, salah satunya


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News