Temukan 50 Gelondongan Jati di Rumah Kosong
Senin, 14 Oktober 2013 – 16:40 WIB

Temukan 50 Gelondongan Jati di Rumah Kosong
OPERASI yang dilakukan petugas gabungan Polsek Siliragung dan Perhutani Banyuwangi Selatan menemukan 50 batang kayu jati yang disembunyikan di rumah kosong di Dusun Sumberurip, Desa Barurejo, Kecamatan Siliragung, kemarin (13/10).
Sebelumnya aparat gabungan menerima informasi bahwa di rumah kosong milik Romlah yang ditinggal merantau ke Pulau Bali tersebut terdapat tumpukan kayu jati.
Laporan itu langsung ditindaklanjuti petugas dengan mengadakan operasi bersama. Ketika dilakukan pengecekan, ternyata informasi tersebut benar. Petugas menemukan tumpukan kayu jati di dalam rumah kosong. Bahkan, kayu jati berbentuk gelondongan itu terlihat masih basah. ''Mungkin baru ditebang,'' kata Kanitreskrim Aiptu Sutomo yang mewakili Kapolsek Siliragung AKP Bakin.
Baca Juga:
OPERASI yang dilakukan petugas gabungan Polsek Siliragung dan Perhutani Banyuwangi Selatan menemukan 50 batang kayu jati yang disembunyikan di rumah
BERITA TERKAIT
- Hasil Autopsi, Mayat di Cianjur Ternyata Korban Pembunuhan dan Sodomi
- Sakit Hati Diolok-Olok Jadi Alasan FK Tusuk Leher Honorer di Batam
- Prostitusi Online di Lhokseumawe Terungkap, Sekali Begituan Bayar Rp 700 Ribu
- Sindikat Ganjal ATM Bobol Rp 100 Juta Milik Pensiunan Telkom, Begini Modus Pelaku
- Perempuan Ditemukan Tewas dalam Posisi Tengkurap, Polisi Ungkap Hasil Visum
- Mayat Pria di Indekos Ternyata Korban Pembunuhan & Sodomi