TNI AL Gelar Vaksinasi Covid-19 Tahap Kedua untuk Prajuritnya
Selasa, 23 Maret 2021 – 21:03 WIB

Seorang anggota Korps Anggota Wanita Angkatan Laut (Kowal) mengikuti vaksin tahap kedua di GOR Mabesal, Cilangkap, Jakarta Timur pada Selasa (23/3). Foto: Dispenal
“Setiap kami melaksanakan vaksinasi selalu menyiapkan tim medis. Jadi, ada sudut medisnya dimana terdapat beberapa dokter ahli, jantung, paru, anestesi dan dokter umum yang siap membantu apabila ada hal-hal yang tidak diinginkan,” terangnya.
Menurut dia, pelaksanaan vaksinasi ini sesuai dengan instruksi Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono agar dapat menjadi contoh dan teladan dalam mendukung upaya percepatan penanganan wabah Covid-19.(fri/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
TNI Angkatan Laut (TNI AL) kembali melaksanakan vaksinasi covid-19 tahap kedua untuk prajurit yang berdinas di jajaran Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal).
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Gandeng Pfizer, AMPHURI Ingatkan Calon Jemaah Umrah & Haji Cegah Pneumonia dengan Vaksinasi
- Soal Pembayaran Tunggakan Triliunan TNI AL, Menhan Singgung Kebijakan Tersentralisasi
- Rapat Bareng Menhan, Legislator Ungkit Utang Triliunan TNI AL
- Perlindungan Kesehatan, Prudential Gelar Vaksinasi untuk Karyawan dan Keluarga
- Momen KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 2,25 T ke Pertamina Diputihkan