SBY Turun Gunung
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Senin, 19 September 2022 – 19:00 WIB

Susilo Bambang Yudhoyono. Foto: Ricardo/JPNN.com
Bisa jadi ini adalah perseteruan terakhir kedua tokoh bangsa itu.
Karena itu, dua-duanya akan all out habis-habisan.
Pertempuran terbuka itu bisa menjadi perang bubat, perang puputan, atau perang baratayudha, habis-habisan sampai titik darah penghabisan.
Garis demarkasi sudah ditarik.
SBY akan berkoalisi dengan confidante lama, Jusuf Kalla, bersama Surya Paloh.
Mereka akan menjadi ‘’the three musketeers’’ menghadapi koalisi lawan.
The Three musketeers sangat mungkin akan mengusung duet Anies Baswedan dan AHY.
Di sisi lain, Megawati mati-matian menyiapkan putri mahkota untuk maju ke palagan 2024.
SBY mengaku harus turun gunung karena ada indikasi bahwa pemilu akan direkayasa supaya hanya diikuti oleh dua pasangan calon saja.
BERITA TERKAIT
- Riezky Aprilia Akui Tak Tahu Keterlibatan Hasto dalam Kasus Suap Wahyu Setiawan
- Pertumbuhan Ekonomi Melemah, Marwan Demokrat: Saatnya Pemerintah Ambil Langkah Nyata & Terukur
- Demokrat Laporkan Ketua Pengadilan Tinggi Sulut ke MA dan Kejagung, Ada Apa?
- Tim Hukum Hasto Bawa Bukti Dugaan Pelanggaran Penyidik KPK ke Dewas
- Rempang Eco City Tak Masuk Daftar PSN Era Prabowo, Rieke Girang
- Politikus PDIP Apresiasi Ide Dedi Mulyadi Kirim Siswa Bermasalah ke Barak