Waduh! Menteri Rini Bikin Rieke Ngamuk Lagi
Senin, 20 Juni 2016 – 20:32 WIB
Anggota Komisi VI DPR Rieke Diah Pitaloka. Foto: dok jpnn
Karena itu, dia meminta menteri keuangan untuk memberikan jawaban tertulis terkait hasil evaluasi atas PMN 2015 di lingkungan kementrian BUMN. Sebab, sumber PMN itu adalah uang rakyat yang ada di kas negara.
"Mengingat kondisi keuangan negara hingga pos-pos di kementrian yang menyangkut pada pelayanan hak dasar rakyat seperti kesehatan, pendidikan, serta koperasi dan UMKM pun dipangkas," tambah Rieke.(fat/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi VI DPR Rieke Diah Pitaloka, teriak. Dia tegas menolak kebijakan penyertaan modal negara (PMN) untuk puluhan BUMN yang masuk
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ketua Buzzer Ditahan Kejagung dalam Kasus Perintangan Penanganan Perkara
- Ada Kabar Gembira Dari Herman Deru untuk ASN PPPK Sumsel, Simak
- TNI Gerebek Bandar Narkoba di Bima, DPR Bereaksi Begini
- CPNS dan PPPK 2024 Dilantik Bersamaan, Bandingkan Jumlahnya
- Menteri Riefky Minta Dukungan Senator Perkuat Ekraf Daerah untuk Buka Lapangan Kerja
- Kejagung Tetapkan Purnawirawan TNI Inisial L Tersangka Korupsi Pengadaan Satelit di Kemenhan