10 Makanan ini Bisa Bikin Berat Badan Turun dan Tetap Sehat

Makanan ini kaya akan serat, sehingga satu porsinya dapat membantu Anda merasa kenyang sepanjang hari. Cukup setengah cangkir kemasan oats, karbohidrat sehat yang terkandung di dalamnya dapat meningkatkan metabolisme dan membakar lemak.
3. Alpukat
Tidak ada alasan untuk takut mengonsumsi lemak selama kandungannya sehat. Asam oleat, senyawa lemak tak jenuh tunggal alpukat, dapat memicu tubuh Anda untuk benar-benar tenang. Anda bisa menyantap alpukat sebanyak seperempat atau setengah buah setiap hari.
4. Salmon
Sumber protein tanpa lemak dari asupan yang satu ini, membantu Anda merasa kenyang tanpa menambahkan lemak. Tingkatkan asupan Anda dengan salmon sebagai pilihan tepat ketimbang daging merah.
Sebuah studi tahun 2001 menemukan bahwa para pelaku diet yang mengonsumsi diet kaya salmon, turun berat badan hingga 4 kg. Sementara yang tidak melakukannya hanya berkurang 2,7 kg.
5. Blueberry
Dikenal karena efek anti penuaannya, blueberry adalah makanan dengan kandungan nutrisi yang amat kuat. Satu cangkir blueberry dapat memberikan Anda 80 kalori, serta mengenyangkan karena mengandung 4 gram serat.
Berat badan juga bisa turun karena diet yang kurang tepat, akibatnya malah cairan tubuh yang terbuang dan bukannya lemak.
- Arya Saloka Turunkan Berat Badan demi Peran di Sayap-sayap Patah 2: Olivia
- Rutin Mengonsumsi 5 Teh Ini Sebelum Tidur, Berat Badan Bakalan Ambyar
- 4 Manfaat Jagung untuk Menurunkan Berat Badan yang Bikin Kaget
- 5 Manfaat Temulawak yang Bantu Tingkatkan Nafsu Makan Anak
- 5 Camilan yang Aman Dikonsumsi Tengah Malam, Berat Badan Tetap Normal
- Anda Ingin Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 5 Makanan Ini Sebelum Tidur