5 Berita Terpopuler: Dipastikan Hanya 25% yang Lulus PPPK, tetapi Jangan Ada PHK, Tolong Teken SK Honorer
Kamis, 19 Desember 2024 – 06:42 WIB

Seleksi PPPK 2024 menjadi peluang bagi para honorer diangkat menjadi ASN. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
5. Selesai Diperiksa KPK, Yasonna Ungkit Diskresi Partai dan Fatwa MA
Eks Menteri Hukum dan HAM Yasonna H Laoly mengatakan dirinya diperiksa sebagai saksi dalam kapasitas Ketua DPP PDI Perjuangan.
Hal itu disampaikan Yasonna seusai menjalani pemeriksaan di Gedung KPK, Jakarta Selatan, Rabu (18/12) sekitar pukul 16.30 WIB.
"Kapasitas saya sebagai ketua DPP," kata Yasonna.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Selesai Diperiksa KPK, Yasonna Ungkit Diskresi Partai dan Fatwa MA
Video Terpopuler Hari ini:
5 berita terpopuler sepanjang Rabu (18/12) tentang hanya 25 persen honorer yang bisa lulus PPPK 2024, MenPANRB minta jangan ada PHK honorer
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- 2 Kabar Gembira untuk CPNS dan PPPK 2024
- Honorer Non-Database BKN Diusulkan jadi PPPK Paruh Waktu atau Ikut Seleksi CPNS
- Khusus Honorer Ini Tetap Bekerja Meski Gagal PPPK 2024, Alhamdulillah
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Daftar Nama Instansi Pusat Selesai NI PPPK & NIP CPNS 2024, Alhamdulillah
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 di 53 Tilok Sudah Keluar, Segera Cetak Kartu Peserta