Bursa Domestik Stabilkan Harga Timah

Jika sentimen positif bisnis timah terus dijaga, dia yakin bursa Indonesia bisa mengatur harga timah dunia. Selama ini harga timah dunia dikendalikan lewat London Metal Exchange (LME).
Bursa komoditas Indonesia yang baru tiga tahun tidak silau oleh nama besar LME yang ratusan tahun mengatur harga. ’’Kami tidak khawatir karena punya komoditas. Timah kita is the best,’’ ucapnya dengan percaya diri.
Dia berharap, aturan yang meminta agar produk keluaran smelter sesuai dengan standar bisa dijaga. Cara itu diyakini bisa membuat timah Indonesia akan mengatur harga sendiri. Sebab, bursa di luar hanya trading paper.
’’Penyerahan fisik timah di luar paling hanya dua persen. Di Indonesia, 100 persen transaksi dan penyerahan timah,’’ tandas Megain. (dim/sof)
JAKARTA – Sejak ketentuan ekspor timah mengatur bahwa ingot (timah batangan) harus diperdagangkan melalui bursa dalam negeri, nilai ekspornya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Tingkatkan Daya Saing, Rendang Gadih Kini Punya Fasilitas Produksi Baru
- Kinerja Membaik, Waskita Dinilai Jauh dari Potensi Delisting
- Libur Waisak 2025, Daop 8 Surabaya Menyiapkan 6 Kereta Tambahan, Ini Datanya
- Bamsoet Sebut Indonesia Punya Potensi Besar Jadi Pusat Ekonomi Digital Berbasis Kripto
- Bea Cukai Teluk Nibung Dukung Ekspor Perdana 126,6 Ton Kelapa Asal Tanjungbalai ke Thailand
- Kunjungi Jepang, Menko Airlangga Bawa Misi Prabowo Terkait Perdagangan dan Investasi