Ibu RT Diyakini Cabuli Lebih 8 Bocah
Sabtu, 20 April 2013 – 23:07 WIB

Ibu RT Diyakini Cabuli Lebih 8 Bocah
“Memang di rumah EM itu sering anak-anak muda kumpul-kumpul, ada juga yang main gitar," kata tetangga EM yang minta identitasnya tidak dipublikasikan seperti dilansir Rakyat Bengkulu, Jumat (19/4).
Baca Juga:
Beberapa tetangga lain yang ditemui Rakyat Bengkulu juga mengaku tidak percaya dengan keterangan yang diberikan EM. Apalagi, EM dikenal warga jarang bergaul dengan warga sekitar. Sekalipun jabatannya adalah istri dari Ketua RT MI. "Kadang ada arisan kumpul-kumpul saja dio (EM,red) tidak datang, " katanya.
Warga pun banyak yang tidak menyangka, kalau remaja yang sering kumpul-kumpul dirumah EM akan melakukan hubungan terlarang. "Kami itu sama sekali tidak pernah menyangka. Saat itu kami hanya takut anak-anak kami akan diajarkan merokok, itu yang kami takutkan. Ternyata lebih dari itu," kata tetangga EM. (fiz/awa/jpnn)
BENGKULU - Polisi Polres Bengkulu terus mengembangkan penyidikan terhadap kasus dugaan pencabulan yang dilakukan EM, ibu RT 16 Kelurahan Bentiring,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Fakta-Fakta Honorer di Batam Membunuh Rekan Kerja, Sadis!
- Hasil Autopsi, Mayat di Cianjur Ternyata Korban Pembunuhan dan Sodomi
- Sakit Hati Diolok-Olok Jadi Alasan FK Tusuk Leher Honorer di Batam
- Prostitusi Online di Lhokseumawe Terungkap, Sekali Begituan Bayar Rp 700 Ribu
- Sindikat Ganjal ATM Bobol Rp 100 Juta Milik Pensiunan Telkom, Begini Modus Pelaku
- Perempuan Ditemukan Tewas dalam Posisi Tengkurap, Polisi Ungkap Hasil Visum