Meriah dengan Aksi Artis Ibu Kota
Minggu, 26 September 2010 – 15:35 WIB

Meriah dengan Aksi Artis Ibu Kota
Vania menambahkan, antusiasme masyarakat Bandung cukup tinggi di acara ini. Terbukti dengan keberadaan seluruh pelataran Metro Indah Mall yang dipadati ribuan orang yang ingin menyaksikan artis-artis favoritnya.
Baca Juga:
Selain hiburan dari artis-artis ibukota, radio-radio swasta di Bandung pun tak mau kalah ikut meramaikan acara ini. Beberapa stasiun radio lokal terlihat melakukan siaran live dari lokasi acara. Sementara, berbagai games dan doorprize juga diadakan di perhelatan ini, sehingga pengunjung yang datang bisa pula mendapatkan hadiah.
Dalam acara ini, beberapa artis tak ketinggalan mengucapkan selamat HUT Kota Bandung. "Wilujeng tepang taun ka-200 Kota Bandung," ujar Tata Mahadewi yang merupakan mojang asli Bandung. Tak mau kalah, Andy /rif yang ikut menghibur para penonton pun meneriakkan selamat HUT Bandung ke-200. "Semoga Bandung makin jaya!" ujarnya. (hanif/job/ito/jpnn)
BANDUNG - Kemeriahan HUT ke-200 Kota Bandung sangat terasa di Metro Indah Mall (MIM) Bandung. Sederet artis ibu kota ikut manggung pada gelaran edisi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 363 Calon Haji dari OKU Timur Terbang ke Tanah Suci
- Ratusan Rutilahu di Bandung Bakal Direnovasi, Pemprov Jabar Tanggung Biaya Kontrakan
- Wali Kota Pekanbaru Temui Menteri PU di Padang, Ini yang Dibahas
- Hati-Hati! Aksi Sandera Aparat di Jateng Bisa Kena Pidana
- Gubernur Herman Deru Harap Atlet Sumsel Dulang Prestasi di 2 Event Nasional Ini
- May Day Tanpa Demo, Pekerja Sambu Group Tanam 1.001 Mangrove di Inhil